Pariwisata Pulau Lombok
OVERLAND LOMBOK + FREE BALI TOUR
8 Hari 7 Malam
Waktu
|
Acara
|
Hari 1
|
|
01.00
|
Berangkat
menuju Bali
|
07.00
|
Makan pagi di RM Intan - Sampang
|
11.30
|
Makan siang di RM Ambar Ketawang (daerah Jogja)
|
18.00
|
Makan malam box (di bus)
|
Hari 2
|
|
04.00
|
Tiba
di pelabuhan Katapang
|
06.00
|
Diperkirakan
sudah di Bali (tergantung cuaca & padat / tidaknya penyebrangan)
|
07.00
|
Makan pagi di RM Soka Indah - Tabanan
|
10.00
|
Tiba di pantai &
pura Tanah Lot + Goa Jepang/mata air keberuntungan
|
12.00
|
Makan siang
|
14.00
|
Tiba di Teman Joger
Dikawasan Luwus Perkebunan Duren Tabanan
|
16.00
|
Melihat
panorama Bedugul
+ wisata air
|
19.00
|
Check-in Hotel
|
19.30
|
Makan malam di hotel/RM setempat. Free program
|
Hari 3
|
|
06.30
|
Makan pagi di hotel
|
07.30
|
Cheko
out hotel. Berangkat ke Pelabuhan Lembar
|
08.30
|
Nyebrang
ke Lombok
|
13.00
|
Tiba
di Pelabuhan Padang Bay Lombok
|
12.30
|
Makan siang di RM Murah Meriah
|
13.15
|
Mengunjungi Lingsar. Sebuah komplek tempat persembahyangan semua
agama; Hindu, Budha, Katholik, Protestan, Kong Hu Cu dan Islam (Islam “Wektu
Telu”) dibangun tahun 1712, terdiri dari bangunan sacral “Kemaliq” dengan
sebuah mata air yang di dalamnya terdapat ‘Ikan Tuna’ yang dikeramatkan.
|
15.00
|
Mengunjungi
Narmada. Sebuah taman yang dibangun tahun 1727
terkenal dengan “air awet muda”nya juga merupakan istana musim kering raja
pada zamannya. Prosesi Ritual mengambil air awet muda di mata air sumbernya
yang berada di tengah-tengah taman adalah suatu pengalaman yang menarik.
|
16.30
|
Mengunjungi pusat grosir Mutiara.
untuk melihat koleksi mutiara baik air laut maupun air tawar yang telah
dirangkai dengan emas murni berupa liontine, gelang, kalung, anting dan
lainnya dengan desain yang eksotis.
|
18.00
|
Mengunjungi pusat oleh-oleh Lombok.
untuk melihat dan menikmati aneka bentuk oleh oleh khas Lombok seperti aneka
makanan dari rumput laut, madu Kristal dan merah, susu kuda liar, aneka
dendeng dan lainnya.
|
19.00
|
Makan malam di RM Jawa Timur
|
20.00
|
Check in hotel. Free program
|
Hari 4
|
|
07.00
|
Makan pagi di hotel
|
08.00
|
GROSIR
KAOS LOMBOK;
di Pasar Cakranegara untuk melihat aneka koleksi kaos berlogo Lombok dan
obyek wisata terkenal di Lombok.
|
10.00
|
BANYUMULEK;
Sebuah desa yang terkenal dengan produk gerabah tanah liat yang banyak
diekspor regional maupun internasional dengan desain menarik diperuntukkan
untuk segala keperluan sehari-hari termasuk untuk indoor dan outdoor
decoration.
|
12.00
|
TAMAN
JINGGA; untuk menikmati makan siang ala Sasak dengan menu khas
Sasak
|
13.00
|
SUKARARA;
Sebuah desa tenunan tradisional yang memproduksi aneka jenis kain tradisional
seperti songket, taplak meja, kain pajangan dan lainnya yang ditenun dengan
alat sederhana “jajak”. Keahlian menenun di desa ini berlansung turun temurun
selama berabad-abad.
|
15.00
|
RAMBITAN/SADE;
Desa suku Sasak untuk melihat rumah khas suku Sasak “Bale Tani” dan Lumbung
Padi “Alang” yang telah didiami selama bertahun tahun. Berkonstruksi bamboo
dan kayu, berlantai tanah liat dan beratap alang-alang dan penduduknya masih
hidup dengan pola sederhana.
|
16.30
|
PANTAI
KUTA dan TANJUNG AAN; Pantai selatan Pulau Lombok yang paling
terkenal dengan keindahannya serta pasir putih yang berbiji-biji seperti biji
merica.
|
18.30
|
RESTAURANT
TALIWANG; Setelah menikmati keindahan Pantai Kuta dan Tanjung
Aan selanjutnya kemblai menuju Mataram untuk makan malam di Restaurant
Taliwang Irama dengan menu khas Lombok.
|
20.00
|
Kembali
ke hotel - istirahat
|
Hari 5
|
|
06.30
|
Makan pagi dihotel
|
08.00
|
PURA
BATU BOLONG; sebuah bangunan pura Hindu yang dibangun diatas
batu karang dengan lubang besar di tengahnya terletak satu kilometer dari
Pantai Senggigi. Pura ini masih dipakai untuk upacara suci.
|
10.00
|
PANTAI
SENGGIGI; Kawasan atau resort yang paling terkenal di pulau
Lombok, merupakan pusat pariwisata dengan hotel-hotel berbintang dan melati,
restaurant, café dan fasilitas pendukung lainnya.
|
11.00
|
PANTAI
MALIMBU; sebuah kawasan pantai dengan pemandangan yang eksotis
sangat bagus untuk berfoto serta menikmati pemandangan laut, gunung, lembah
dengan latar belakang Gili Trawangan dari kejauhan.
|
12.00
|
RESTAURANT
MAJU JAYA; untuk menikmati makan siang dengan menu special.
|
18.00
|
RESTAURANT
SALSA;
terletak di Pantai Senggigi untuk menikmati makan malam.
|
22.00
|
PELABUHAN
LEMBAR;
Setelah acara selesai yang disesuaikan dengan jadwal keberangkatan dari
Pelabuhan Lembar di Lombok menuju Pelabuhan Padang Bai Bali, selanjutnya
acara dilanjutkan menuju Pelabuhan Lembar
|
23.00
|
Nyebrang
ke Bali (pelabuhan Padang Bai)
|
Hari 6
|
|
05.00
|
Tiba
di Bali
|
07.00
|
Sarapan pagi di RM setempat
|
08.00
|
Mengunjungi
Pasar
Seni Sokawati
|
10.00
|
Mengunjungi
pusat
bed cover
|
12.00
|
Makan siang di RM setempat
|
13.00
|
Mengunjungi Krisna (tempat oleh-oleh terbesar & terlengkap di
Bali)
|
15.00
|
Menikmati sunset di Pantai Kuta
|
18.00
|
Makan malam di Jibaran (tempat makan para pejabat/artis
terkenal) dipinggir pantai dengan menu seafood
|
21.00
|
Kembali
ke Jawa Barat
|
Hari 7
|
|
01.00
|
Tiba
di Gilimanuk
|
07.00
|
Makan pagi di RM setempat
|
12.00
|
Makan siang di RM Putra Jawa Timur –
Ngawi
|
17.00
|
Mampir
ke
pusat
oleh-oleh Bakpia Jogja
|
18.00
|
Makan malam di RM Ambar Ketawang
|
19.00
|
Menikmati kota Jogjakarta di jalan Malioboro +
shooping
|
Hari 8
|
|
07.00
|
Diperkirakan tiba ditempat
keberangkatan
|
HARGA PAKET LOMBOK + FREE BALI TOUR
8 Hari
7 Malam
Fasilitas:
·
BUS PARIWISATA EXECUTIVE PAKAR UTAMA / KRAMAT
DJATI 47 SEAT
à
AC
à
RECLINING SEAT
à
TV + DVD + KARAOKE
à
MERCY / HINO
à
TAHUN 2005-2011
à
CREW RAMAH, BERTANGGUNG JAWAB &
BERPENGALAMAN
·
HOTEL 1 MALAM (MAHAJAYA *1 / SARI NIKITA*1)
HOTEL 2 MALAM (GRAHA AYU MATARAM *2 / PURI BUNGA SENGGIGI *2)
à
AC+ TV+HOT WATER+SWIMMING POOL
à
ADA MEJA & KURSI DI TIAP-TIAP KAMAR
à
1 KAMAR= 4 ORANG (2 BAD)
à
BERSIH, NYAMAN & AMAN
à
LOKASI STRATEGIS DIPUSAT KOTA DENPASAR +
MATARAM/SENGGIGI
·
MAKAN 21 KALI
à
8 KALI DILOMBOK
à
7 KALI DIBALI
à
6 KALI DI JAWA
à
MENU MAKANAN DIJAMIN HALAL & BERSIH
·
AIR MINERAL 600 Ml 7 KALI
·
TIKET MASUK OBJEK WISATA SELAMA DIBALI+LOMBOK
·
TOUR LEADER SERVICE
·
GUIDE SERVICE SELAMA DIBALI+LOMBOK
·
PENYEBARANGAN FERRY KETAPANG-GILIMANUK &
LEMBAR-PADANG BAI PP
·
ASURANSI JIWA
·
OBAT-OBATAN STANDART P3K
·
TIP SUPIR+KERNET, TOL & PARKIR
·
FREE T-SHIRT
Keterangan: Harga dapat berubah sewaktu-waktu dan disesuaikan dari tempat keberangkatan.
Bus Pariwisata - Paket Wisata
Jl. Kihapit Barat
(Kerkov) No.318 Leuwigajah - Cimahi Selatan 40532
Tlp. (022) 91894864 -
081320599164 e-mail: lintas_alam@yahoo.co.id
Belum ada Komentar untuk "Pariwisata Pulau Lombok"
Posting Komentar